Sejarah Singkat
Paskibra SMA Negeri 5 Semarang
Pasukan Pengibar Bendera SMA 5 atau yang lebih dikenal dengan sebutan PASMA mulai didirikan pada tahun 1990 oleh Kak Teguh. Beliau pada waktu itu duduk di kelas 12. Sebelumnya PASMA merupakan kegiatan intrakulikuler sejajar dengan OSIS dan Pramuka. Baru pada angkatan 1 yaitu angkatan Kak Teguh, PASMA yang tadinya kegiatan intrakulikuler menjadi kegiatan ekstrakulikuler dan sejak saat itulah PASMA dinyatakan lahir dengan mengacu angkatan Kak Teguh sebagai angkatan 1.
Ini bukan berarti dari dulu --sebelum angkatan Kak Teguh- PASMA tidak ada, dan juga bukan berarti mengesampingkan alumni sebelum tahun 1990. Tidak tahu jelas PASMA lahir atau dengan kata lain tanggal dan bulan apa PASMA berulang tahun. Disini akhirnya ikatan alumni juga baru terbentuk pada tahun 1998 menyepakati bahwa tanggal 17 Agustus merupakan Hari Ulang Tahnu PASMA.
Ini bukan berarti dari dulu --sebelum angkatan Kak Teguh- PASMA tidak ada, dan juga bukan berarti mengesampingkan alumni sebelum tahun 1990. Tidak tahu jelas PASMA lahir atau dengan kata lain tanggal dan bulan apa PASMA berulang tahun. Disini akhirnya ikatan alumni juga baru terbentuk pada tahun 1998 menyepakati bahwa tanggal 17 Agustus merupakan Hari Ulang Tahnu PASMA.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar